4 Cara Praktis Turunkan Berat Badan Dalam Sehari

Memiliki berat badan ideal merupakan dambaan semua orang terutama kaum hawa. Dengan berat badan yang ideal kaum hawa akan mendapatkan tubuh yang indah yang pastinya akan membuatnya menjadi lebih percaya diri. Namun sayangnya untuk mendapatkan berat badan yang ideal bukanlah perkara yang mudah. Ya menurunkan berat badan merupakan hal tersulit bagi semua wanita.

Banyak cara yang biasa dilakukan orang untuk menurunkan berat badan. Namun meskipun demikian, cara tersebut bukanlah cara yang mudah untuk dilakukan, terkadang hal-hal kecil seperti godaan makanan berlemak, godaan untuk mengemol dan lain sebagai kerap mengacaukan segalanya.

Nah berbicara tentang bagaimana cara menurunkan berat badan. Kami akan mencoba memberikan cara mudah dan praktis dan cepat untuk menurunkan berat badan dan mendapatkan berat badan ideal seperti yang di dambakan. Berikut 5 cara praktis turunkan berat badan dalam sehari.
4 Cara Praktis Turunkan Berat Badan Dalam Sehari

1. Menu sarapan

Langkah pertama dimulai dari menu sarapan anda. Kali ini anda jangan sarapan menggunakan nasi ataupun daging. Anda perlu menggunakan menu sarapan dari salad yang dibuat dari cottage cesse. Caranya sangat mudah yaitu anda siapkan 200 gram krim keju tanpa lemak, tambahkan 50 ml air meneral kemudian anda aduk hingga rata. Siapkan sepotong pisang kemudian anda aduk dengan krim tersebut kemudian anda beri beberapa tetes lemon diatasnya. Gunakan menu tersebut sebagai sarapan anda.

2. Makan siang

Setelah menu sarapan, langkah berikutnya adalah menu makan siang. Sebelum anda memulai makan siang, usahakan untuk mengkonsumsi buah apel terlebih dulu. Kemudian anda konsumsi pancake sebagai menu makan sianga anda. Anda bisa membuat pancake sendiri dirumah yaitu dengan bahan 1 sdm tepung, 1 butir telur, 6 sdm air mineral dan gula secukupnya. Aduk semua bahan dan masak di pinggan anti lengket.

3. Cemilan sore dan malam

Untuk cemilan sore dan malam, anda cukup mengkonsumsi buah apel. Anda juga bisa mengeml buah lain dengan anda tambah dengan madu juga jus jeruk.

4. Makan sebelum tidur

Makan sebelum tidur tetap anda dianjurkan untuk mengkonsumsi buah apel. Anda juga jangan lupa untuk memperbanyak mengkonsumsi air putih agar tubuh tak dehidrasi dan tidak kelaparan.

Demikianlah 4 cara praktis turunkan berat badan dalam sehari. Semoga informasi diatas bermanfaat. Terimakasih.

wdcfawqafwef